Diseminasi Hasil Penelitian ke Peternak untuk Kembangkan Peternakan Ramah Lingkungan
Livestockreview.com, Kampus. Sekitar 80 persen ternak ruminansia dipelihara oleh peternak rakyat yang identik dengan pengelolaan secara tradisional. Di sisi lain, ruminansia berkontribusi dalam menghasilkan emisi gas rumah kaca yang berdampak…